Kecepatan cahaya dalam sebuah vakum adalah 299.792.458 meter per detik (m/s) atau 1.079.252.848,8 kilometer per jam (km/h) atau 186.282.4 mil per detik (mil/s) atau 670.616.629,38 mil per jam (mil/h). Kecepatan cahaya ditandai dengan huruf c, yang berasal dari bahasa Latin celeritas yang berarti "kecepatan", dan juga dikenal sebagai konstanta Einstein.
Kecepatan tepatnya adalah sebuah definisi, bukan sebuah ukuran, karena meter sendiri didefinisikan dari segi kecepatan cahaya dan detik. Kecepatan cahaya melalui sebuah medium (yang berarti bukan dalam vakum) adalah kurang dari c (mendefinisikan indeks pemantulan medium tersebut).
Indeks bias
Indeks bias pada medium didefinisikan sebagai perbandingan antara cepat rambat cahaya di udara dengan cepat rambat cahaya di medium tersebut.
Secara matematis, indeks bias dapat ditulis: n = c / cm
• n = indeks bias
• c = cepat rambat cahaya di ruang hampa (3x10^8 m/s)
• cm = cepat rambat cahaya di suatu medium
atau:
n = ʎ1/ʎ2 = sin ɑ /sin ʙ
• ʎ1 = panjang gelombang 1
• ʎ2 = panjang gelombang 2
• ɑ = sudut datang
• ʙ = sudut bias
Berikut adalah konversi untuk satuan kecepatan
1 c (konstanta kecepatan cahaya)
1 =kecepatan cahaya (c)
107.925.284.880,00 =sentimeter per jam (cm/h)
29.979.245.800,00 =sentimeter per detik (cm/s)
1.798.754.748,00 = sentimeter per menit (cm/m)
3.540.855.803.149,61 =kaki per jam (foot/h)
59.014.263.385,83 =kaki per menit (foot/m)
983.571.056,43 =kaki per detik (foot/s)
1.079.252.848.800,00 =meter per jam (m/h)
17.987.547.480,00 =meter per menit (m/m)
299.792.458,00 =meter per detik (m/s)
1.079.252.848,80 =kilometer per jam (km/h)
17.987.547,48 =kilometer per menit (km/m)
299.792,46 =kilometer per detik (km/s)
582.749.918,36 = knot (knot)
904.460,44 =mach (laut) (mach (laut))
1.016.085,80 =mach (SI) (mach (SI))
670.616.629,38 =mil per jam (mil/h)
11.176.943,82 = mil per menit (mil/m)
186.282,39 = mil per detik (mil/s)
1.180.285.267.716,53 = yard per jam (yard/h)
19.671.421,13 = yard per menit (yard/m)
327.857.018,81 = yard per detik (yard/s)
Islamic Widget
What Time is it?
Islamic Calendar
Iklan
About Me
Lencana Facebook
Download Mp3
Click Here!
Tokoh-tokoh
Senin, Juni 29, 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Cari Web
Translate my web page
Category
- Alam kita (2)
- Astronomi (10)
- Berita (19)
- Download (6)
- Fisika (7)
- Fisika-AlQur'an (8)
- Kesehatan (16)
- Kesenian (4)
- LDII (9)
- Lucu (4)
- Matematika (4)
- Olahraga (10)
- Pendidikkan (7)
- WWE (6)
Blog Archive
-
▼
2009
(49)
-
▼
Juni
(13)
- A.C. Milan
- Tolongin aku dong....?
- Hukum Hubble
- Kecepatan Cahaya
- Lembaga Dakwah Islam Indonesia
- Manfaat Salmon Oil yg mengandung 180mg EPA Dan 120...
- Tips Merawat Gitar
- Lensa Gravitasi
- Apasih Manfaat Donor Darah?
- Galaksi
- Kembali Cantik Usai Berlibur
- Apa Beda Gravitasi Dengan Magnet?
- Rumuz AKAR PANGKAT 3
-
▼
Juni
(13)
1 komentar:
et ya,,,konversinya banyak bangetttzzz
Posting Komentar